• Selasa, 19 November 2024
  • Admin

PENGARAHAN JAMPIDUM

KEJATI SUMSEL - Palembang, Selasa 19 November 2024, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan didampingi Asisten Tindak Pidana Umum, koordinator dan kasi pada Bidang Tindak Pidana Umum Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan mengikuti Pengarahan Jaksa Agung Muda Pidana Umum mengenai Profesionalitas Penanganan Perkara Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Tindak Pidana Pemilihan secara daring, dimana kegiatan ini diikuti juga secara daring oleh seluruh Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi, Asisten Tindak Pidana Umum, Kepala Kejaksaan Negeri, Kepala Seksi Tindak Pidana Umum dan Jaksa Fungsional se-Indonesia.


@kejaksaan.ri

#kejaksaanri

#kejatisumateraselatan

#menpanrb

#kemenpanrb