• Kamis, 16 Oktober 2025
  • Admin

RAPAT KOORDINASI PERCEPATAN PENGENDALIAN KARHUTLA PROV. SUMSEL

Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan Bpk. Sarjono Turin, SH., MH. Mengikuti Rapat Koordinasi Percepatan Pengendalian KARHUTLA Provinsi Sumatera Selatan di Aula Bina Praja Kantor Gubernur Sumatera Selatan.