SERAH TERIMA KARTU IDENTITAS ANAK PROGRAM TEMATIK KAJATI SUMSEL
Serah Terima Kartu Identitas Anak program tematik Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan bertempat di SDN 1 Lahat, SDN 13 Lahat, SDN 24 Lahat dan Dinas Pendidikan Kabupaten Lahat Jaksa Pengacara Negara (JPN) Kejaksaan Negeri Lahat telah melaksanakan serah terima Kartu Identitas Anak (KIA) dengan jumlah 526 (lima ratus dua puluh enam) kartu.
Bahwa kegiatan serah terima KIA oleh JPN Kejari Lahat ini merupakan rangkaian dari Pendampingan Hukum (legal assistance) penanganan masalah hukum termasuk pembuatan Akta Kelahiran dan Kartu Identitas Anak di Kabupaten Lahat.
#repostgiatdaerah @kejarilahat
#kejaksaanri #kejatisumsel #kejarilahat #trapsilaadhyaksaberakhlak #banggamelayanibangsa #jaksaprofesional #jaksaberintegritas #jaksa #datun #jpn #kia #lahat